4 Trick mudah Agar Pohon Mangga Berbuah Lebat Tanpa Musiman
Kita
tentu senang apabila memiliki tanaman manga yang berbuah lebat dan sangat manis
buahnya. Malah kita berharapbisa berbuah banyak dan setiap saat tanpa harus
menunggu musim manga tiba. Hal ini tentu tidak dating begitu saja, melainkan
melalui tahapan tahapan dan perawatan perawatan khusus yang kita terapkan pada
tanaman manga yang kita miliki.
Gambar 1 Pohon Mangga
Berikut
adalah ahapan tahapan atau cara yang di perlukan untuk memperoleh
prokduktifitas tanaman manga yang memiliki buang yang lebat dan tanpa mengenal
musiman.
1. Pemangkasan Cabang Pohon Selepas Pemanenan
Pemangkasan ini
bertujuan untuk mengoptimalkan proses prokduktifitas pada pohon manga tersebut.
Cara pemangkasannya adalah dengan memotong cabang atau tunas baru yang tumbuh
di dalam pohon, lalu sisakan hanya 2 cabang yang kita anggap tumbuh sempurna. Tumbuh
sempurna ini ditandai dengan ukuran cabang yang besar, daun lebar. Dengan cara
ini kita dapat mengoptimalkan prosen tumbuh bunga pada pohon manga.
Pemangkasan ini
sebaiknya dilakukan setelah masa panen manga. Karena pada waktu itu pohon manga
akan tumbuh optimal.
2. Penaburan Kapur Pertanian atau Dolomit
Pemberian kapur dolomit
ini bertujuan untuk mengatur ph tanah agar sesuai dengan kebutuhan tanaman. Yang bertujuan untuk mengoptimalkan
prokduktifitas tanaman.
3. Pemberian Pupuk NPK Secara Rutin
Pemberian pupuk kompos
tentu tidak cukup untuk produksi yang baik, anda harus menambahkan pupuk NPK
agar unsur hara yang di butuhkan oleh tanaman manga bisa tercukupi dan
menghasilkan buah yang maksimal.
4. Menjaga kesehatan pada serangan hama penyakit
Sebagian besar tanaman menurun
produktivitasnya karena disebabkan oleh serangan hama dan penyakit. Oleh sebab
itu maka kita haus merawatnya dengan baik
Itulah
4 cara yang perlu dilakukan untuk mempercepat dn memperbanyak produktifitas
pohon manga, agar berbuah lebat dan tanpa musiman
Tag : #Tanaman Mangga
0 Response to "4 Trick mudah Agar Pohon Mangga Berbuah Lebat Tanpa Musiman"
Posting Komentar